PERENCANAAN GEDUNG 4 LANTAI PONDOK PESANTREN AL-HIKMAH UNGARAN
Abstract
4 lantai dengan sistem rangka pemikul momen khusus (SPRMK) di wilayah Ungaran. Perencanaan gedung pondok pesantren ini mengacu pada peraturan Standar Nasional Indonesia (SNI) terbaru, yaitu SNI 1726-2019, SNI 2847-2019, SNI 1727-2020 dan SNI 8460-2017. Perencanaan gedung pondok pesantren 4 lantai ini meliputi plat, balok, kolo, sloof, dan pondasi. Lokasi gedung berada di Jalan Moh Yamin Kuncen Ungaran Timur, dengan klasifikasi situs tanah keras (SC) dengan faktor modifikasi respons (R) = 8. Menggunakan mutu beton (f’c) = 25 MPa, mutu tulangan longitudinal (fy) = 400 MPa dan tulangan geser (fyt) = 280 MPa. Hasil perencanaan diperoleh tebal pelat atap 100 mm, pelat lantai 120 mm, balok utama 400/700 mm dan 300/600 mm, balok anak 250/500 mm dan 200/400 mm, kolomberukuran 600/600 mm dan 500/500 mm. Struktur bawah menggunakan pondasi bore pile sedalam 6000 mm dengan diameter 500 mm. Alat bantu yang digunakan dalam perencanaan ini adalah SAP2000, AutoCad, Allpile, PCA Coloumn, dan Microsoft Office.
Full Text:
PDFReferences
Aprilia, Dwi Ayu dan Sri Endang WLW. 2023. Studi Komparasi Kapasitas Axial Bore Pile dengan Berbagai Formula terhadap Analisis SAP2000 pada Pembangunan SD Islam Makarima Kartasura. (Tugas Akhir, Universitas Darul Ulum Islamic Centre Sudirman GUPPI)
Buchori, Burhanuddin. 2022. Perencanaan Struktur Bangunan Gedung Perkantoran 15 (Lima Belas) Lantai di Kabupaten Sukoharjo. (Tugas Akhir, Universitas Tunas Pembangunan Surakarta)
Chairullah, Banta. 2013. Analisa Daya Dukung Pondasi dengan Metoda SPT, CPT, dan Mayerhoff pada Lokasi Rencana Konstruksi PLTU Nagan Raya Provinsi Aceh. Teras Jurnal, 3(1), 15-24.
Destriani, Nuriy., dan Widya Putri Ariani. 2018. Perencanaan Struktur Gedung Dekanat 4 Lantai dengan Sistem Rangka Pemikul Momen Menengah. (Tugas Akhir, Institut Teknologi Sepuluh Nopember)
Hardiyatmo, Hary Christady . 2012. Mekanika Tanah 1. Gadjah Mada University Press, Edisi ke-6 Yoyakarta.
Hutagalung, Pieter Leuvanggi dan Manaor Silltonga. 2023.
Penyelidikan Struktur Lapisan Tanah Rumah Tinggal dengan Menggunakan Sondir Test. Skylandsea Profesional, 3(1),10-18.
Koloy, Berry., Pandaleke, Ronny E., dan Kumaat, Ellen J. 2023.
Perencanaan Struktur Beton Bertulang Gedung Arsip 4 Lantai. Tekno, 21(84), 775-784.
Kurniawan, Muhamad., dan Windu Sasi. 2023. Perencanaan Bangunan Gedung Supermarket Kabupaten Boyolali. (Tugas Akhir, Universitas Darul Ulum Islamic Centre Sudirman GUPPI)
Kurniawan, Muhammad, dkk. 2023. Perencanaan Bangunan Gedung Supermarket Kabupaten Boyolali. Jurnal Teknik Indonesia, 4(2), 39-46.
Laily, Rivaldo., dkk. 2019. Perencanaan Gedung Training Center Konstruksi Beton Bertulang 4 Lantai di Kota Manado. Jurnal Sipil Statik, 7(8), 1095-1106.
Lestari, Andini Eka., dan Rafly Nur Wahyuda. 2024. Perencanaan Fondasi pada Pembangunan Gedung 5 Lantai Rumah Sakit Puri Asih Salatiga. (Tugas Akhir, Universitas Darul Ulum Islamic Centre Sudirman GUPPI)
Mahendra, Ahmad Andi Bayu., dan Mochamad Ridwan. 2023. Perencanaan Konstruksi Bangunan Gedung Enam Lantai. Akselerasi: Jurnal Ilmiah Teknik Sipil, 5(1), 66-73.
Malik, Muhammad Abdul. 2014. Perencanaan Gedung Hotel 4 Lantai & 1 Basement dengan Sistem Daktail Parsial di Wilayah Gempa 4. (Tugas Akhir, Universitas Muhammadiyah Surakarta)
Pakiding, Leary., Nasrullah., Anggraeni, Dewi. 2022. Perencanaan Struktur Gedung 5 Lantai Kombinasi antara Pusat Perbelanjaan dan Rumah Susun dengan Sistem Pemikul Gaya Lateral Dinding Geser Beton Bertulang Khusus di Doyo Baru Kabupaten Jayapura. Portal Sipil, 11(2), 57-67.
Peraturan Beton Bertulang Indonesia. 1971. Direktorat Jendral Cipta Karya Departemen Pekerjaan Umum dan Tenaga Listrik.
Pradika, Aldy Gilang., dan Alfian Nur Hidayat. 2023. Desain Struktur Gedung Rumah Sakit 5 Lantai di Kota Banda Aceh. (Tugas Akhir, Universitas Islam Sultan Agung)
Rahman, Abdul., Cahyadi, Hendra., dan Fathurrahman. 2023. Analisis Daya Dukung Pondasi Bore Pile Menggunakan Data Sondir dan SPT pada Proyek Pemangunan Reservoir Sungai Loban. (Tugas Akhir, Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari)
Santoso, Riananda Putri., Deni Syahrani, dan Rasiwan. 2021. Perancangan Struktur Bangunan Gedung Rusunawa 4 Lantai di Kota Pontianak. Retensi Jurnal Rekayasa Teknik Sipil, 2(1), 1-8.
Saputra, Alga Dicky. 2022. Perencanaan Struktur Gedung 4 Lantai Kantor Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah. (Tugas Akhir, Universitas Semarang)
Saputra, Rifki Maulana., dan Saiful Mujab. 2022. Perencanaan Fondasi Bore Pile pada Pembangunan Kantor Pemerintah Terpadu Kabupaten Brebes. (Tugas Akhir, Universitas Islam Sultan Agung)
Setiawan, Agus . 2010. Perencanaan Struktur Beton Bertulang Berdasarkan SNI 2847- 2013. Penerbit Erlangga, Jakarta.
SNI 1726-2019. Tata Cara Perencanaan Ketahanan Gempa untuk Struktur Bangunan Gedung dan Non-Gedung . Badan Standarisasi Nasional, Jakarta.
SNI 1727-2020. Beban Minimum untuk Perencanaan Bangunan Gedung dan Struktur Lainnya. Badan Standarisasi Nasional, Jakarta.
SNI 2847-2019. Persyaratan Beton Struktural untuk Bangunan Gedung. Badan Standarisasi Nasional, Jakarta.
SNI 8460-2017. Persyaratan Perancangan Geoteknik. Badan Standarisasi Nasional, Jakarta.
Subiyanto, Eko., dan M. Helmi Rosyadi. 2020. Perencanaan Rumah Susun Sewa di Kelurahan Gedanganak Kecamatan Ungaran Timur Kabupaten Semarang. (Tugas Akhir, Universitas Darul Ulum Islamic Centre Sudirman GUPPI)
Sugiyantoro, Satria. 2017. Perencanaan Struktur Gedung Perkuliahan 4 Lantai dengan Metode Sistem Rangka Pemikul Momen Biasa (SPRMB) di Wilayah Sukoharjo. (Tugas Akhir, Universitas Muhammadiyah Surakarta)
DOI: https://doi.org/10.61689/jti.v6i1.704
Article Metrics
Abstract view : 0 timesPDF - 0 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Jurnal Teknik Indonesia by Fakultas Teknik Undaris is licensed under Creative Commons Attribution 4.0 International