Pendekatan Sosiologis Dalam Studi Islam
Abstract
Abstrak
Â
Pentingnya pendekatan sosiologis dalam memahami agama dapat dipahami karena
banyak sekali ajaran agama yang berkaitan dengan masalah sosial. Jalaludin Rakhmat
telah menunjukkan betapa besarnya perhatian agama yang dalam hal ini adalah Islam
terhadap masalah sosial. Namun dewasa ini, sosiologi agama mempelajari bagaimana
agama mempengaruhi masyarakat, dan boleh jadi agama maysrakat mempengaruhi
konsep agama. Pendekatan sosiologi memiliki peranan yang sangat penting dalam usaha
untuk memahami dan menggali makna-makna yang sesungguhnya dikehendaki oleh al-
Qur’an. Selain disebabkan oleh Islam sebagai agama yang lebih mengutamakan hal-hal
yang berbau sosial daripada individual yang terbukti dengan banyaknya ayat al-Qur’an
dan Hadis yang berkenaan dengan urusan muamalah (sosial), hal ini juga disebabkan
banyak kisah dalam al-Qur’an yang kurang bisa dipahami dengan tepat kecuali dengan
pendekatan sosiologi.
Â
Kata kunci: paradigma, sosiologis, islam
Â
Sosiological Approach In Islamic Study
Â
The importance of the sociological approach to understanding religion is understandable
because many religious teachings related to social problems. Jalaluddin Rahmat has shown
how much attention to religion in this case is Islam against social problems. But today, the
sociology of religion studying how religion affects the community, and may be religion
maysrakat affect the concept of religion. Sociological Approaches have a very important role
in efforts to understand and explore the true meanings intended by the Koran. Besides
caused by Islam as a religion that prefers things that smelled of social rather than individual
evidenced by the many verses of the Koran and the Hadith concerning muamalah affairs
(social), it also caused a lot of stories in the Qur'an less can be understood properly unless
with a sociological approach.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Abdullah, Amin, 1996, Studi Agama: Normativitas atau Historisitas?, Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Betty R. Scharf, 1995, Kajian Sosiologi Agama,(terj), Yogyakarta: Tiara Wacana.
Kahmad, Dadang, 2006, Pendekatan Sosiologis dalam Studi Agama, Bandung Remaja Rosdakarya.
Horton, Paul B, & Chester L.Hunt, 1991, Sosiologi, 6th edition (terj), Jakarta: Erlangga.
http://id.wikipedia.org/wiki/sosiologi
http://nie07independent.wordpress.com/teori-sosiologi-dan-antropologi/
J. Dwi Narwoko-Bagong Suyanto (ed.), 2007, Sosiologi Teks Pengantar & Terapan, Jakarta: Kencana, cet. 3.
Johnson, Doyle Paul, 1994, Sociological Theory Classical Founders and Contemporary Perspektive, (terj) Robert M.Z Lawang, Teori Sosiologi Klasik dan Modern, Jakarta: Gramedia, cet.3.
Johan Hendrik Mouleman, 1996, Kemodernan dan metamodernisme, Memperbincangkan Pemikiran Mohammed Arkoun, Jogjakarta: KKIS, cet. II.
Mudzhar, H.M.Atho DR, 2002, Pendekatan Studi Islam dalam teori dan praktek, Yogyakarta: Pustaka Pelajar, cet. IV.
Middleton, John, The Religious System dalam Raul Naroll (ed), 1973, A Honbook of Method in Cultural Anthropology, New York: Columbia University Press.
Mulyanto Sumardi, 1982, Penelitian Agama Masalah dan Pemikiran, Jakarta: Sinar Harapan), cet.1.
Peter Connoly (ed.), 2002, Approach to the Study of Religion, diterjemahkan kedalam Bahasa Indonesia dengan judul, Aneka Pendekatan Agama¸terj, Imam Khoiri Yogyakarta: LKIS.
Robertson, Roland, (ed), 1994, Agama: Dalam Analisa dan Interpretasi Sosiologi, Jakarta: Raja Grafindo Persada, cet.iv
Richard C. Martin, 2001, Pendekatan kajian Islam dalam Studi Agama, Surakarta, Muhammadiyah University Press.
Suadi Putro, 1998, Muhammed Arkoun, Tentang Islam dan Modernitas, Jakarta: Paramadina, cet. I.
Syamsuddin, Sahiron DR.Phil.(ed.), 2007, Metodologi Penelitian Living Qur’an dan Hadis, Yogyakarta: Teras, cet. I.
Taufik Abdullah-M.Rusli Karim (ed), 1989, Metodologi Penelitian Agama: Sebuah Pengantar, Yogyakarta: Tiara Wacana.
Yusuf, Moh.Asror (ed), 2006, Agama sebagai Kritik Sosial di tengah arus kapitalisme global, Yogyakarta: IRCiSoD.
DOI: https://doi.org/10.61689/inspirasi.v1i1.1
Article Metrics
Abstract view : 5725 timesPDF - 5294 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.