WASPADA (Jurnal Wawasan Pengembangan Pendidikan)
WASPADA: Wawasan Pengembangan Pendidikan diterbitkan oleh Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan Universitas Darul Ulum Islamic Centre Sudirman GUPPI (UNDARIS) Ungaran, Kabupaten Semarang. Jurnal ilmiah yang menerbitkan artikel penelitian dan tinjauan kepustakaan. Jurnal ini mempublikasikan dua kali dalam satu tahun, setiap bulan April dan September. Redaksi sangat mengharapkan para penulis dan ahli Pendidikan dapat turut memberikan kontribusi naskahnya dalam jurnal ini.
View Journal | Current Issue | Register
BISECER (Business Economic Entrepreneurship)
BISECER (Business Economic Entrepreneurship) diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Darul Ulum Islamic Centre Sudirman GUPPI (UNDARIS) Ungaran, Kabupaten Semarang. Jurnal ini mempublikasikan dua kali dalam satu tahun, setiap bulan Januari dan Juli. Jurnal ini dimaksudkan untuk menjadi jurnal ilmiah yang menerbitkan penelitian dan karya yang berkualitas tinggi. Dalam rangka menjamin jangkauan yang lebih luas dalam skala global, jurnal ini membuka peluang bagi siapa saja, peneliti, akademisi, praktisi dan mahasiswa dari seluruh dunia untuk menerbitkan manuskrip terbaik mereka dalam jurnal ini.
View Journal | Current Issue | Register
JPeHI (Jurnal Penelitian Hukum Indonesia)
J-PeHI adalah jurnal penelitian bidang Ilmu Hukum yang diterbitkan oleh Fakultas Hukum Universitas Darul Ulum Islamic Centre Sudirman (UNDARIS). Jurnal Penelitian Hukum memilki muatan berupa hasil-hasil penelitian dan review dalam bidang kajian terpilih meliputi berbagai cabang ilmu hukum (Sosiologi Hukum, Sejarah Hukum, Perbandingan Hukum, dll) serta dalam Jurnal Penelitian Hukum juga berisi tentang bidang kajian berkaitan dengan Hukum dalam arti luas. Jurnal ini diterbitkan dua kali setahun (Juni dan Desember)
e - ISSN : 2746-4172                     p – ISSN : 2746-4164
View Journal | Current Issue | Register
INSPIRASI (Jurnal Kajian dan Penelitian Pendidikan Islam)
INSPIRASI - Jurnal Kajian dan Penelitian Pendidikan Islam, diterbitkan oleh Fakultas Agama Islam UNDARIS Kabupaten Semarang dua kali dalam satu tahun. Jurnal ini mempunyai spesifikasi sebagai media publikasi untuk mengkomunikasikan hasil kajian pemikiran serta hasil-hasil penelitian dalam bidang Pendidikan Islam. Redaksi sangat mengharapkan para penulis dan ahli Pendidikan Islam dapat turut memberikan kontribusi naskahnya dalam jurnal ini.
ISSN 2548-5715Â (print)Â
ISSN 2598-4268 (online)Â
View Journal | Current Issue | Register
Jurnal Teknik Indonesia
Jurnal Teknik Indonesia diterbitkan sejak tahun 2018 oleh segenap civitas akademika Fakultas Teknik, Universitas Darul Ulum Islamic Center Sudirman GUPPI. Jurnal Teknik Indonesia terbit 2 (dua) kali dalam setahun yaitu pada bulan April dan Oktober. Ruang lingkup dari Jurnal Teknik Indonesia berupa hasil penelitian, kajian dan aplikasi di dalam bidang Teknik Sipil seperti: (1) Manajemen konstruksi; (2) Rekayasa struktur; (3) Rekayasa sumber daya air; (4) Rekayasa geoteknik; (5) Rekayasa transportasi.
Naskah atau artikel berbasis penelitian yang akan diterima adalah penelitian kualitatif, kuantitatif dan metode campuran yang belum pernah diterbitkan dalam media lain. Naskah yang masuk dievaluasi oleh Penyunting Ahli dan/atau Peninjau Ahli. Penyunting dapat melakukan perubahan pada tulisan yang dimuat untuk keseragaman format, tanpa mengubah maksud dan isinya.
View Journal | Current Issue | Register
JSAA (Journal of Suistainable Animal Agriculture)
View Journal | Current Issue | Register
Jurnal Inkoma
View Journal | Current Issue | Register
Jurnal Pengabdian Masyarakat
View Journal | Current Issue | Register